“menjadi pandai tidak terjadi dalam satu malam”.membaca delapan halaman setiap hari hanya membutuhkan waktu beberpa menit. Tapi, kalau di kumpulkan selama bertahun-tahun jumlahnya akan sangat banyak jika kamu membaca minimal delapan halaman sehari selama satu tahun. Jumlahnya akan hampir mencapai 3000 halaman. Dalam sepuluh tahun jumlah itu meroket menjadi hampir 30.000.
Banyak orang mengalami bahwa , setelah terbiasa melakukan nya, delapan halaman berubah menjadi delapan belas dan kadang jauh lebih banyak daripada itu. Itulah dampak membaca, semakin banyak membaca semakin kamu belajar menyukainya. Tapi karena sangat terbantu oleh adanya batas minimal delapan halaman bisa di gunakan sebagai titik awal.
ada yang bilang “ membaca adalah anugrah” , dan kamu mungkin akan tidak suka jika saya berkata membaca memang anugrah. Hal itu adalah kegiatan yang bisa kamu lakukan hampir kapan kun dan di manapun membaca bisa menjadi cara hebat untuk belajar, santai, dan bahkan melupakan kehidupan sehari2.
Narasumber: Buku Don’t sweat the small stuff for teens.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar